Resep Klepon Super Enak. Warnanya cantik apalagi Rasanya
Loading...
Sponsored Links
Loading...
Disini yang suka klepon angkat tangan?🙋🙌 Ini resep kue klepon anti gagal dari Cici cantik kembaran Ibu Liliana Tanusudibyo😊.yes siapa lagi kalau bukan Cici #Repost from @hestyholmes with @regram.app ...
@tintinrayner 😘
Tengkyuuu
KLEPON
by @hestyholmes
BAHAN:
*250gr tepung ketan (rosebrand)
*50gr tepung beras (rosebrand)
*air secukupnya sampai adonan bisa dipulung bulet2 (saya pakai air hangat yg diblender sama daun pandan,biar aromanya lebih wangi)
*pasta pandan/pewarna hijau
ISIAN :
*gula merah sisir
BALUTAN:
*kelapa parut secukupnya,kukus kira-kira 20 menit biar gk gampang basi
CARA MEMBUAT:
*uleni bahan bola2 sampai bisa dipulung,jangan terlalu lembek nanti kleponnya gembos,dan jangan terlalu kering nanti gula merahnya bocor
*isi bagian tengahnya dengan gula merah sisir,bentuk bulat,sisihkan
*rebus air hingga mendidih,masukkan bola2,kalau sudah mengapung berarti sudah matang
*gulingkan di kelapa parut.kasi garem / tidak itu terserah ya.
Tapi menurutku gula merah tu rasanya sudah ada asinnya,jadi kalau kelapanya dikasih garem lagi nanti malah tabrakan.
Sponsored Links
Loading...
Loading...
0 Response to "Resep Klepon Super Enak. Warnanya cantik apalagi Rasanya "
Post a Comment